You are here:

Automatic Coating System

Kategori Produk

Informasi Umum

Automatic coating system adalah sebuah alat atau mesin digerakkan oleh performa robot, yang mana telah didesain dan di program agar dapat melakukan pengecatan dan pelapisan secara otomatis. Dapat berguna untuk menghasilkan kualitas produksi yang memuaskan. Selain itu, dengan adanya automatic coating system juga berguna untuk mencegah suatu degradasi kimia. Mesin yang kami tawarkan dan sediakan dapat membantu berbagai proses industri agar dapat berjalan dengan lebih baik.

Produk Kami

s

KF121 Kawasaki Painting Robot

Produk

Kawasaki Painting Robot

Spesifikasi

Type : Articulated Robot

Power requirements (kVA) *5 : 5

Reciprocator IR

Reciprocator

Gun speed : 15 to 60m/min

Power source : AC200V Three-phase 1.5kW

Yaskawa Motoman Painting Robot MPX3500

Yaskawa Painting Robot

Payload : 15 kg

Structure : Vertical jointed-arm type

Controlled Axes : 6

Proses coating atau pelapisan tentunya memiliki peranan penting dalam menjaga kualitas sebuah produk atau barang industri. Seiring dengan kemajuan teknologi, saat ini telah banyak ditemukan inovasi-inovasi baru seputar pengecatan atau pelapisan. Bahkan kini telah ada sebuah teknologi baru yang digunakan pada coating yakni automatic coating system.

Sistem coating otomatis yang ada, mengandalkan performa robot dan telah diprogram untuk dapat mengaplikasikan pelapisan atau pengecatan secara otomatis. Robot coating otomatis telah dilengkapi sebuah lengan, yang mana dapat bergerak bebas secara leluasa sesuai dengan spesifikasi dan keperluan dalam pengecatan.

Demi menjawab segala kebutuhan Anda seputar perlengkapan dan peralatan automatic coating system, kami PT Wira Griya telah menyediakan segala keperluan dalam proses coating. Kami menyediakan berbagai perangkat mulai dari robot otomatis, gun, dan kelengkapannya. Selain itu, kami menghadirkan dari beragam nama brand terbaik, seperti Yaskawa Painting Robot (Motoman), Kawasaki Painting Robot, Asahi Sunac Sun-Bell-Eco Gun, dan tak lupa kelengkapan automatic painting lainnya.

Pilihan Brand

Produk Kami

Dapatkan produk coating spray dari brand ternama unggulan kami!

Mengapa Memilih PT Wira Griya ?

Coating Spray Painting Robot

Wira Griya menyediakan
kebutuhan spray painting
robot otomatis untuk
kebutuhan eksklusif dan
skala besar.

Aksesoris Coating Spray

Kami menyediakan pilihan
beragam aksesoris coating
spray lengkap, seperti air
supply dan airless spray
dari berbagai brand terbaik.

Penyedia Mesin Terlengkap

Coating spray mencakup
banyak ragam kebutuhan
industri dari robot
painting hingga
aksesoris pendukungnya.

Instalasi Booth untuk Anda

Dapatkan instalasi painting
booth & circulation system
menjawab kebutuhan lini
coating spray yang kompleks
untuk perusahaan Anda.

FAQ

Isi semua data yang diperlukan dengan lengkap. Dengan begitu, pihak perusahaan Wira Griya dapat dengan mudah mengidentifikasi masalah dan dapat dengan segera mememberikan solusinya. Pastikan informasi kontak yang tercantum valid dan dapat dihubungi selama jam kerja.

Tidak akan ada masalah apapun. Akan tetapi, pesan anda akan direspon pada hari kerja berikutnya. Misal, anda menghubungi kami pada hari Jumat jam 17.00, maka customer service kami akan merespon di hari senin pada jam kerja.

Pada hari Senin sampai Jumat, pesan akan dibalas selambat-lambatnya 3 jam setelah pesan dikirimkan. Jika dalam waktu 3 jam anda belum mendapat balasan, silahkan hubungi perusahaan wira melalui telepon yang tertera di bagian kiri laman Kontak Perusahaan ini.

Semua metode kontak Perusahaan Wira Griya selalu online pada jam kerja. Namun, jika pesan anda berisi detail penjelasan yang cukup panjang dan termasuk detail penting, kami sarankan untuk menghubungi kami melalui email. Dan jika pesan anda berisi informasi atau pertanyaan singkat, maka kami sarankan untuk menghubungi kami melalui telepon

Ya. Anda bisa langsung menemui kami di kantor Wira Griya Jakarta dan Bekasi di hari kerja. Pemberitahuan janji temu perlu dikirimkan sehari sebelumnya jika anda ingin menemui seseorang di kantor kami. Namun jika anda ingin berkunjung untuk konsultasi tentang berbagai produk, bisa datang secara langsung.

Butuh Bantuan ?

Kami tertarik dengan kebutuhan industri Anda. Hubungi nomor dan kontak kami untuk informasi lebih lengkap.

Tips Memilih Produk

Tips Memilih Automatic Coating System

Bagi setiap perusahaan yang bergerak di bidang industri atau farmasi, tentunya perlu berinvestasi dan membutuhkan sebuah peralatan yang otomatis dalam proses coatingnya. Yang mana dengan penggunaan automatic coating system dapat memperingan sebuah pekerjaan dan membantu menjaga sebuah kualitas produk.

Ketika Anda tertarik dan berkeinginan untuk memiliki mesin ini, maka ada beberapa hal yang harus diperhatikan. Pastikan ketika akan membelinya, belilah yang sesuai dengan kebutuhan dan kegunaan untuk perusahaan. Sebagai contohnya, misal untuk ukuran mesinnya sendiri automatic coating system bergantung pada kekuatan yang ada kompresornya. Apabila semakin besar kekuatannya maka akan semakin besar dan kuat juga angin yang akan dikeluarkan.

Jika hanya digunakan untuk melakukan pelapisan atau pengecatan pada benda yang sekiranya memiliki ukuran kecil, maka dapat menggunakan atau membeli automatic coating system dengan kompresor yang terbilang kecil saja sudah cukup. Berbeda halnya dengan melakukan pengecatan pada benda yang tergolong besar, maka diperlukan juga sebuah kompresor dengan kekuatan yang jauh lebih tinggi.

Kegunaan Automatic Coating System

Automatic coating system umumnya memiliki berbagai keunggulan dan keuntungan apabila digunakan dalam suatu bidang industri. Dengan hadirnya mesin ini, Anda dapat melakukan sebuah evaluasi proses kompresi pada sebuah produk. Selain itu, adanya mesin automatic coating system juga memberikan banyak nilai manfaat untuk sebuah industri.

Dengan dilakukan sebuah pengecatan atau pelapisan pada sebuah produk, maka dapat meningkatkan tampilan atau penampilan sebuah produk. Selain itu, juga digunakan untuk mencegah adanya degradasi komposisi kimia atau bahan-bahan kimia yang dapat bereaksi dengan kelembaban, udara, dan cahaya. Tak hanya itu, dilakukan sebuah pelapisan juga dapat membantu Anda mengidentifikasi dengan mudah.

Oleh sebab itu, dilakukan sebuah pelapisan atau pengecatan harus sesuai dengan kebutuhan dan keperluan perusahaan. Hal tersebut dimaksudkan untuk dapat menghasilkan produk yang jauh lebih berkualitas dan proses kinerja pelapisan menjadi lebih efektif.